Senin, 15 November 2010

Bahan

khusus upacara adat dayak di daerah sambas(dusun senipahan,kec. sajingan besar,kab. sambas).

Gawe padi baru merupakan salah satu rangakian upacara adat yang dimaksudkan untuk mengucap syukur kepada jubata (tuhan yang maha esa).

bahan - bahan yang diperlukan untuk melangsungkan upacara adat:

1.ayam 3 ekor
2.tumpi'
3.poe'
4.bon'tokng
5.apar
6.lamang
7.beliung
8.laga'k
9.ta'pukng tawar



dalam upacara adat syukur atas panen ini dipimpin oleh seorang yang pada kalangan suku daya sering disebut panyangahatn.upacara gawe ini biasanya dimulai dengan pengambilan padi baru serta pihawakng di ladang. itu mempersiapkan bahan bahan untuk dibuat semacam persembahan.
setelah semua bahan bahan disiapkan maka di siapkanlah persembahan.
langkah langkah persiapan :

1.menyiapkan persembahan dalam wadah yang pada kalangan suku setempat dinamakan Pahar atau Apar.
dialam apar tersebut diisi dengan ayam bakar,bontokng,po'e tumpi, tepung tawar ,minyak dan beras secukupnya saja.